• SMP MUHAMMADIYAH 1 TEMPEL
  • Islami, kreatif dan Mandiri

Visi dan Misi

VISI

"Unggul Dalam Ibadah, Cerdas, Terampil, Berbudaya dan Peduli Lingkungan"

Indikator Visi:

1. Melaksanakan sholat wajib dan sholat sunnah berjamaah secara rutin, mampu membaca Al Qur'an dengan baik/tartil serta terwujudnya peserta didik yang berakhlaqul karimah.

2. Tercapainya target prestasi akademik dan nonakadernik.

3. Terwujudnya budaya tertib, disiplin, bersih, santun dalam ucapan sopan dalam perilaku terhadap sesama berlandaskan iman dan taqwa.

4. Terwujudnya lingkungan sekolah yang kondusif dan kepedulian terhadap lingkungan sekitar untuk mendukung proses belajar mengajar yang baik.

5. Terwujudnya peserta didik yang berkarakter, terampil dalarm IT dan memiiki keterampilan hidup (Lifeskill).

MISI

1. Mencetak generasi muslim yang taat dalam agama, senantiasa berprestasi dan berkarya dengan berlandaskan kepada nilai-nilai luhur Al Qur'an dan As-Sunnah serta menjadi kader Muhammadiyah.

Membimbing peserta didik dalam membaca Al Qur'an 2

3. Mengintensifkan pembimbingan dan pendampingan belajar siswa

4. Mengembangkan metode dan strategi pembelajaran dalam proses pembelajaran agar peserta didik mendapatkan pengalaman belajar yang baik.

5. Melakukan pendampingan bagi peserta didik yang memiliki bakat dalam bidang olah raga, seni dan bakat khusus di bidang agama Islam.

6. Membudayakan hidup disiplin, bersih, berbudi pekerti luhur, santun dalam perkataan dan perilaku.

7. Membudayakan gerakan literasi sekolah.

8. Menumbuhkan sikap dan perilaku berwawasan lingkungan sosial dan tanggap terhadap bencana. 9. Mengefektifkan pembelajaran berbasis IT

10. Mewujudkan kegiatan ekstrakurikuler sesuai dengan bakat dan minat peserta didik.

11. Membekali siswa dengan keterampilan hidup (Lifeskill).

Halaman Lainnya
Profil Kepala Sekolah

Widayatun, S.Ag, M.PsiPendidikan:SD Muhammadiyah Saren Moyudan Sleman, SMP Muhammadiyah gedongan(SMP Muh 1 minggir Sendang Arum Minggir ), SPG Muhammadiyah 1 Yogyakarta, S1 fakulta

30/01/2025 12:14 - Oleh REZA DWI NUGRAHENI - Dilihat 229 kali
Profil

Nama sekolah : SMP Muhammadiyah 1 Tempel Alamat lengkap : Jl. Tempel-Seyegan, Gendol, Sumberejo, Kec. Tempel, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55552 Nomor telepon, email, da

15/01/2023 21:23 - Oleh Administrator - Dilihat 227 kali